Bingung
, bagaimana caranya mengatur waktu yang baik dan tepat?
Inilah
beberapa tips yang bermanfaat dan mungkin dapat Anda terapkan:
1.
Jadikan Waktu Belajar di Kelas adalah Waktu Terbaik untuk
Mencari Ilmu.
Belajar
di sekolah lebih menyenangkan dibandingkan belajar di rumah. Itu karena pelajar
tidak mempunyai cukup waktu untuk mengulang belajar kembali. Jadi sebelum
pelajaran dimulai ,sempatkan waktu untuk membaca seluruh bahan pertanyaan dan
sekaligus siapkan pertanyaan
. Kemudian ketika guru menerangkan ,dengarkan
dengan serius dan cobalah mengulang kembali materi yang baru didapat dengan
versi bahasamu sendiri.
2.
Buat Daftar Tugas
Dengan
membuat daftar tugas ini dapat membantu kita dalam menyelesaikan tugas-tugas
yang harus dikerjakan.
3.
Rencanakan Jadwal Mingguan
Terkadang
agenda tiap minggu berbeda ,maka dari itu buatlah jadwal mingguan . Bisa berisi
jadwal pelajaran, kegiatan ekstrakurikuler atau les tambahan ,tugas rumah,tidur
dan makan. Jangan lupa sisakan baris kosong buat kegiatan yang mendadak muncul
kemudian hari.
4.
Gunakan Waktu Luangmu Sebaik Mungkin
Biasanya
ada sedikit waktu sesudah pelajaran selesai,buatlah ringkasan kecil tentang materi
baru. Supaya mudah diingat tulis materi tersebut dalam kartu-kartu kecil,atau
tempat lain yang mudah dibaca kembali.
5.
Buat Kalender Agenda Pribadi
Beri
tanda-tanda khusus di kalender setiap tanggal-tanggal khusus, missal tanggal
ujian atau kenaikan kelas. Kalau bisa juga punya kalender kecil yang bisa
dibawa kemana saja untuk menulis semua tanggal tersebut plus kegiatannya.
6.
Kerjakan Sebisa Mungkin
Usahakan
bekerja sebaik mungkin swesuai kemampuan, tidak perlu sempurna 100℅,yang penting coba dulu.
7.
Konsentrasi dan Focus
Fokus
dan konsentrasi pada materi yang sedang diikuti sangat dibutuhkan pada setiap
kegiatan. Apabila kita merasa capek atau mengantuk ,istirahatlah selama 5-10
menit setiap 30-40 menit.
8. Jalan Lurus Sesuai Jadwal Rencanamu
Mulailah
berkata “TIDAK” pada hal-hal yang dapat merusak alur rencana.
9. Tetapkanlah atas Waktu untuk Segala
Rencana atau Cita-Cita
Kecilmu.
Kalau
berhasil beri penghargaan atas jerih payahmu.
10. Hargai Diri Sendiri dengan Membuat
Rencana , Jadwal , dan
Cita-Cita yang Sesuai dengan Kondisi Pribadi.
Sumber:
IQRA’